April 13, 2025


Chairil Asrol (25), Tenaga kerja Indonesia ( TKI )  yang berasal dari daerah Cirebon  meninggal dunia pada 26 juli 2014 ditempat dimana ia sedang bekerja yaitu di Hualan city , taiwan.


Belum jelas kronologis kejadian penyebab kematian beliau , namun dari berita yang beredar Chairil Asrol meninggal seketika setelah jatuh dari gedung dengan ketinggian kurang lebih 20 meter saat dirinya sedang memperbaiki atap.
Chairil asrol adalah anak dari Bapak.Rasju , warga cirebon.
Almarhum chairil asrol  diberangkatkan melalui PT Dwi Tunggal Jaya Abadi yang berkantor di Utan Kayu Matraman. Ia dipekerjakan di perusahaan Taiwan yaitu di Tung Hao Limit -HD Company yang beralamat di Meking Rd, Hualan City 970 Taiwan.


#Himbauan kepada seluruh sahabat Buruh migran Indonesia dimanapun berada , Tolong tolong tolong tolooooong fokus dalam bekerja . jika sekiranya kondisi badan sedang tidak FIT sebaiknya jangan dilanjutkan.
Ingat, kematian memang hanya Allah SWT saja yang tahu , namun kita sebagai mahluknya wajib untuk menjaga diri sendiri agar kita bisa menghadapi kematian dengan jalan yang khusnul khotimah , bukan dengan jalan yang mengenaskan , dimana selain menimbulkan rasa sakit saat kita menghadapi sakarotul maut  juga meninggalkan kesedihan untuk keluarga yang kita tinggalkan , terutama orang tua ,anak , istri/suami.

Setelah menbaca artikel ini mohon untuk keikhlasannya mengirimkan do'a untuk saudara kita Almarhum Chairil Asrol agar diampuni segala dosanya dan diterima disisi Allah SWT ( amin )
Alfatihah........
Labels: ,

Post a Comment

Emoticon
:) :)) ;(( :-) =)) ;( ;-( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ $-) (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.

Post a Comment

    Author Name

    Contact Form

    Name

    Email *

    Message *

    Powered by Blogger.